Coffee de Flores

Pada umumnya orang awam identik dengan cita rasa kopi adalah pahit. Namun tahukah teman-teman semua kalau rasa original dari kopi sangat kompleks? Yesss! Single origin coffee memiliki banyak cita rasa yang dapat dikelola, semua tergantung pada varietas, profil roasting, dan teknik menyeduh kopi itu sendiri.

Tidak percaya?
Ini dia contoh testing notes Flores Arabika Bajawa dan Arabika Wamena Papua yang diseduh dengan teknik V60 (manual brew) :

•Flores Bajawa 🌱
Altitude : 1200-1500 mdpl
Varietas : Lini s795
Processing Method : Full Washed dryhulling
Roasting Profile : Light Medium
Cupping Notes : Full intense body, Low acid, Sweet caramel flavors, cherry and blueberry in aroma and cup.

•Arabika Wamena🌱
Altitude : 1500-2000 mdpl
Varietas : Blue Mountain
Processing Method : Full Washed
Roasting Profile : Medium Dark
Cupping Notes : Bittersweet Chocolate, cherry fruit in aroma and cup, soft Body, sweet melon.

Ternyata cita rasa kopi sangat kaya bukan? Betul, kekayaan cita rasa kopi bergantung pada bagaimana kita dapat mengembangkan potensi kopi sesuai dengan karakter asli kopi dan selera konsumen. Kopi memengaruhi semua aspek kehidupan karena ditimba dari budaya dan sejarah panjang sedari jaman kolonialisme hingga milenial.

Diterbitkan oleh Rumah Kopi Bajawa

Best coffee’s from the best hands

Tinggalkan komentar